Kamis, 12 Juli 2012

Install Wine di Debian

Wine adalah sebuah emulator yang dibuat untuk mengemulasikan program-program yang berjalan di Windows supaya bisa berjalan di Linux dan Mac. Hampir semua distro linux yang besar sudah dispport sama WINE

Masuk sebagai root
su
Buka sources.list
gedit /etc/apt/sources.list
Tambahkan kedalam list:
deb http://www.lamaresh.net/apt squeeze main
Setelah selesai jangan lupa disimpan
 
update repo
apt-get update
install wine
apt-get install wine
selesai

1 komentar:

Share